Rabu, 21 Maret 2012

KHASIAT BUNGA PAGODA

BUNGA PAGODA {Clerodendrum japonicum (Thunb)}

Khasiat : Anti radang, Diuretik, Sedatif, Hemostatis.

Bagian tanaman yang digunakan : Akar dan Daun.

Cara Pengobatan :

1.BISUL DAN KORENG
Daun bunga Pagoda 7 lembar, Madu 25 ml, Air 110 ml.
Semua bahan direbus sampai mendidih selama 15 menit kemudian diminum pagi dan sore.

2.WASIR BERDARAH
Akar Bunga Pagoda 25 gr,air 110 ml,direbus hingga mendidih,Diminum 2 kali sehari.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar